Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka 2022 Universitas Labuhanbatu

Halo salam dari bumi ikabina en pabolo…!!! ??
Kami dari Universitas Labuhanbatu Perguruan Tinggi yang ada di Kabupaten Labuhanbatu Propinsi Sumatera Utara.
?️Dengan ini mengajak seluruh Mahasiswa se-Indonesia untuk berpartisipasi dalam pendaftaran PROGRAM PERTUKARAN MAHASISWA MERDEKA 2022 di Universitas Labuhanbatu
✍? THE REQUIREMENTS:
√ Mahasiswa aktif dan terdaftar pada Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PD-DIKTI)
√ Berkeinginan untuk berkuliah semester 3, 5, dan 7 di kampus lain
√ Belum pernah mengikuti PMM 1 dan/atau tidak terdaftar aktif dalam Program Kampus Merdeka
yang lain
√ Tidak pernah dikenakan sanksi akademik dan non akademik >> Surat Pernyataan Komitmen
Mahasiswa
√ Memiliki IPK minimal 2,75 pada saat periode pendaftaran PMM 2 >> Transkrip Nilai
√ Memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP)
√ Memiliki Surat Izin dari PT Pengirim
√ Memiliki atau bersedia membuat rekening aktif Bank Rakyat Indonesia (BRI) atau Bank Syariah
Indonesia (BSI) atas nama Mahasiswa bersangkutan
√ Memiliki Asuransi Kesehatan Aktif, diutamakan BPJS Kesehatan atau KIS
√ Telah divaksin COVID-19 minimal 2x
√ Bersedia menaati seluruh ketentuan PMM 2
Kuota kita terbatas ya sobat hanya 45 mahasiswa.
Yuk segera mendaftar, ada 9 Program Studi dari 4 Fakultas. Belajar budaya Melayu Bilah dan Batak serta sejarah Kabupaten Labuhanbatu.
?️ TIMELINE:
Pendaftaran = 13 – 28 Mei 2022
? LINK REGISTRATION: